PARIAMAN,- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pariaman melakukan sosialisasi tahapan dan jadwal pelaksanaan pemilihan serentak Nasional tahun 2024 di Aula Sambalado Pariaman, Selasa (14/5/2024).
Ketua KPU Kota Pariaman Ali Unan menyampaikan pada hari ini kita melaksanakan sosialisasi ke seluruh stakeholder seluruh camat se-kota Pariaman dan seluruh Kepala Desa/Lurah se-kota Pariaman terkait pemilihan serentak di kota Pariaman.
Kemudian ditahapan yang sedang kita lakukan saat ini adalah rekrutmen Penitia Pemungutan Kecamatan (PPK) nantinya itu tentu akan menempati sekretariatnya di kantor Camat dan PPS menepati sekretariat diKantor Desa,"ujar Ali Unan Ketua KPU Kota Pariaman
Ia menyebut untuk anggaran Pilkada di kota Pariaman pemilu serentak itu sudah dalam proses dalam Minggu ini, untuk tahap keduanya pemko Pariaman akan mencairkan dana hibah genap 100% agarannya 14 miliar, Jadi itu sudah cair 40% dan sisanya 60% akan cair dalam waktu dekat ini berdasarkan kebutuhan kita yang diajukan
Untuk PPK diumumkan hari ini dan dilantik besok tanggal tanggal 16 hari Kamis diganti eh serentak di kota Pariaman dan untuk PPS itu ujian CAT nya besok serentak di kota Pariaman untuk 4 kecamatan di kota Pariaman.
" Kita menargetkan kepada kepala desa camat mungkin nanti terkait dengan kita memakai fasilitas desa dan lurah juga nanti kita berharap nanti kita menyampaikan agar nanti di setiap kegiatan di desa kelurahan KPU nanti diundang agar bisa sosialisasi langsung ke masyarakat," ulasnya.
Ia juga mengharapkan dari kepada desa bisa memaksimalkan KPU sosialisasi kepada pemilih pemula nanti kita akan mencari kegiatan-kegiatan yang menyentuh kepada pemula supaya nanti target dari partisipasi pemilih di kota Pariaman di pemilihan 2024 bisa sesuai dengan target yang kita sudah tetapkan targetnya 80% .
Untuk pemilihan serentak 27 November 2024 banyak pemilihan gubernur waktu gubernur dan walikota dan wakil kota Di kota Pariaman jadi ini serentak seluruh Indonesia. ( Harsy)
Mohon Berkomentar Dengan Bahasa Yang Sopan. Terima Kasih